Indonesian 4
Untuk Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Kelas 4 tingkat SD dan Sederajat
~04BI
Kompetensi Dasar Kelas 4
3.1 Gagasan pada Teks Lisan, Tulis, atau Visual ~04BI01
Mencermati gagasan pokok dan gagasan pendukung yang diperoleh dari teks lisan, tulis, atau visual.
3.2 Keterhubungan antar Gagasan ~04BI02
Mencermati keterhubungan antar gagasan yang didapat dari teks lisan, tulis, atau visual.
3.3 Informasi Berdasarkan Wawancara ~04BI03
Menggali informasi dari seorang tokoh melalui wawancara menggunakan daftar pertanyaan
3.4 Teks Petunjuk ~04BI04
Membandingkan teks petunjuk penggunaan dua alat yang sama dan berbeda
3.5 Buku Sastra (cerita, dongeng, dan sebagainya) ~04BI05
Menguraikan pendapat pribadi tentang isi buku sastra (cerita, dongeng, dan sebagainya)
3.6 Puisi ~04BI06
Menggali isi dan amanat puisi yang disajikan secara lisan dan tulis dengan tujuan untuk kesenangan
3.7 Teks Non Fiksi ~04BI07
Menggali pengetahuan baru yang terdapat pada teks nonfiksi
3.8 Perbandingan Isi Teks ~04BI08
Membandingkan hal yang sudah diketahui dengan yang baru diketahui dari teks nonfiksi
3.9 Tokoh-tokoh pada Cerita Fiksi ~04BI09
Mencermati tokoh-tokoh yang terdapat pada teks fiksi
3.10 Watak Tokoh pada Cerita Fiksi ~04BI10
Membandingkan watak setiap tokoh pada teks fiksi